Pasang Iklan Bisnis di Internet - Iklan merupakan sarana promosi bisnis yang sangat penting dalam menjadikan bisnis berkembang lebih baik. Tidak hanya di bisnis online, akan tetapi di bisnis offline pun iklan merupakan cara promosi bisnis yang sangat tepat. Saat saya hendak bertemu dengan kawan seperjuangan saya, di sepanjang jalan saya melihat berbagai iklan pada pamplet di sepanjang jalan. Mulai dari iklan sepeda motor bebek injeksi kencang dan irit Jupiter Z1 yang lagi booming, hingga pada iklan toko baju, percetakan dan sebagainya.
Hal ini tentu saja Anda juga pernah mengalami hal yang sama. Menariknya, Perkembangan teknologi internet telah membuka peluang besar untuk para pembisnis, untuk beriklan dengan cara yang lebih mudah dan murah.
Keadaan ini tidak heran jika periklanan bisnis di internet pun berkembang sangat pesat seiring semakin banyaknya permintaan pemasang iklan di internet. Tentu saja hal ini berhubungnan dengan mudah dan murahnya memasang iklan di internet di bandingkan memasang iklan secara offline.
Namun demikian, beberapa cara memasang iklan bisnis Anda di internet haruslah tepat dan di sesuaikan dengan jenis bisnis Anda. Pola ini biasanya di gunakan para webmaster dalam memanfaatkan blog atau website mereka untuk para pengiklan. bentu dan Harganya pun berbeda - beda. Biasanya mulai dari Rp.20.000 hingga Rp.500.000 per iklan.
Ada juga pembisnis yang senang memasang iklan di situs periklanan PPC, seperti AdsanseCamp dan SITTI359. Hal ini tidak jauh beda dengan cara memasang iklan di blog. Bahkan beriklan di PPC lebih mudah dalam melakukan setting iklan, khususnya iklan text.
Khabar baiknya, Indonesia kini sudah memiliki situs periklanan kontextual. Hal ini memberi semangat baru untuk para pemasang iklan lokal untuk target iklan yang tepat dan efektif. SITTI359 adalah situs periklanan indonesia yang menganut sistem kkontextual yang mirip dengan iklan Google.
Di SITTI359 kita juga bisa melakukan setting untuk wilayah dimana iklan Anda ingin di tampilkan. Dan iklan kita akan tampil pada blog atau situs yang cocok dengan target keyword. Sebagai contoh; Anda punya bisnis di bidang perhotelan seperti Pegipegi.com booking hotel murah & mudah di indonesia, atau punya toko baju yang sedang Anda rencanakan target marketnya di dunia internet.
Sehingga, saat seseorang berselancar dan mencari informasi hotel atau baju murah dan membuka salah satu situs di barisan search engine. Oleh SITTI359 akan memperlihatkan iklan Anda tampil pada halaman publisher ini. Jadi beginalah iklan SITTI359 bekerja untuk bisnis Anda. Menarik bukan!!!
Untuk Anda yang sedang mencari informasi dimana Anda ingin memasang iklan bisnis Anda di internet. Maka saya sangat merekomendasikan Anda untuk beriklan di SITTI359. Untuk informasi lebih lanjut Anda bisa kunjungi Sitti.co.id dan silahkan mendaftar terlebih dahulu untuk memasang iklan bisnis di internet.
Demikian dulu informasi menarik pada pembahasan Pasang Iklan Bisnis di Internet kali ini. Sampai ketemu di informasi berikutnya. Terimakasih sudah berkunjung ke Bisnis Online. Selamat beraktifitas dan salam sukses untuk Anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar